HATI – HATI UPAYA PENIPUAN TERHADAP PELAMAR CPNS PEMERINTAH KABUPATEN BLORA OLEH PIHAK/OKNUM YANG MENAWARKAN ATAU MENJANJIKAN DAPAT DITERIMA MENJADI CPNS DENGAN MEMINTA IMBALAN TERTENTU

PENGUMUMAN HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) DAN PELAKSANAAN SELEKSI KOMPETENSI BIDANG (SKB)

30 November 2018  |  dibaca 16436 kali  |  Administrator  |  Berita   Cetak

Berdasarkan surat Kepala Badan Kepegawaian Negara selaku Ketua Tim Pelaksana Seleksi Nasional Pengadaan CPNS 2018 Nomor : K26-30/D6414/XI/18.01 tanggal 28 November 2018 perihal Penyampaian Hasil SKD CPNS Pemerintah Kabupaten Blora Tahun 2018 bersama ini diumumkan :

1. PENGUMUMAN HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) CPNS TAHUN 2018

2. LAMPIRAN HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) CPNS TAHUN 2018
Share: